Hasil Pertandingan GPX vs RR (KARRA) MLBB Women’s Invitational Day 1 2022

MLBB WOMENS’S INVITATIONAL Day 1 pada babak Grup Stage mempertemukan GPX BASRENG (Indonesia) vs RR/KARRA (Malaysia). Pada pertandingan ke 7 ini berhasil dimenangkang oleh GPX BASRENG Indonesia dengan Skor RR/KARRA 4 vs 22 GPX BASRENG. Jawhead EARL sebagai MVP pada game ini berhasil membawa timnya menuju kemenangan dengan perolehan K/D/A 3/0/15.

[ads]

Permainan bar-bar GPX BASRENG berhasil mengobrak-abrik lawan sejak awal game dimulai dan menghasilkan First Blood bahkan membunuh langsung 2 hero lawan.SKYE berhasil mengamankan Turtle untuk GPX. Untuk memenangkan pertandingan GPX memanfaatkan 2 kali turtle untuk membongkar Turret utama lawan hingga pada menit 14:38 GPX berhasil memenangkan pertandingan.

Screenshot 154

Hero dan Build Yang Dipakai GPX BASRENG:

1. FUNI (LYLIA/MAGE)

Tips Menggunakan Hero Lylia di Game Mobile Legends - INDOSPORT

[ads]

Build LYLIA FUNI:

  • Ice Queen Wand
  • Genius Wand
  • Magic Shoes
  • Divine Glaive
  • Enchanted Talisman
  • Magic Wand
  • Spell (Flicker)

2. FUMI (KHALEED/FIGHTER)

Segera Dirilis, Ketahui Dulu Nih Skill Khaleed Mobile Legends - Semua  Halaman - Grid Games

Build KHALEED FUMI:

  1. Hunter Strike
  2. Bloodlust Axe
  3. Tough Boost
  4. Oracle
  5. Dominance Ice
  6. Leather Jerkin
  7. Spell (flameshoot)

3. CHINCAAW (BEATRIX/MARKSMAN)

Masih Bingung Menggunakan Beatrix? Simak 5 Tips Berikut Agar Makin Expert

[ads]

Build BEATRIX CHINCAAUW:

  1. Melefic Roar
  2. Tough Boots
  3. Magic Blade
  4. Wind of Nature
  5. Blade of Despair

4. SKYE (HAYABUSA/ASSASSIN)

Hayabusa ML: Cara Menggunakan, Skill, dan Build Item | kumparan.com

Build HAYABUSA SKYE:

  1. War Axe
  2. Hunter Strike
  3. Magic Shoes
  4. Endless Battle
  5. Blade of Despair
  6. Spell (Retribution)

[ads]

5. EARL (JAWHEAD/FIGHTER)

5 Hero Counter Jawhead Mobile Legends (ML) Paling Efektif! | SPIN

Build Jawhead EARL:

  1. Dominance Ice
  2. Antique Cuirass
  3. Tough Boots (Bloody Retribution)
  4. Ares Belt
  5. Leather Jerkin
  6. Athena’s Shield
  7. Spell (flicker)

Hero dan Build Yang Dipakai RR/KARRA:

[ads]

1. YANN (PHARSA/MAGE)

Guide dan Build Pharsa Mobile Legends Terbaik, Mage dengan Daya Serang yang  Kuat! | Dunia Games

Build Pharsa YANN:

  1. Arcane Boots
  2. Winter Truncheon
  3. Clock of Destiny
  4. Lightning Truncheon
  5. Spell (Flicker)

2. BUNEELOFA (URANUS/TANK)

5 Alasan Uranus Mobile Legends Kini Sering Dijadikan Offlaner - Semua  Halaman - Grid Games

Build URANUS BUNEELOFA :

[ads]

  1. Aares Belt
  2. Dominance Ice
  3. Warrior Boots
  4. Oracel
  5. Enchanted Talisman
  6. Leather Jerkin

3. SCIFAII (CECILION/TANK)

Kesulitan Lawan Cecilion, Inilah 5 Hero Counter Cecil! | SPIN

Build CECILION SCIFAII :

  1. Clock of Destiny
  2. Demon Shoes
  3. Black Ice Shield
  4. Enchanted Talisman
  5. Lightning Truncheon
  6. Spell (Flicker)

4. CHIISECAKE (YI SUN-SHIN/MARKSMAN ASSASSIN)

5 Fakta Yi Sun-shin, Marksman Barbar yang Terlupakan!

[ads]

Build YI SUN-SHIN CHIISECAKE :

  1. Azure Blade
  2. Tough Boots
  3. War Axe
  4. Blade of Despair
  5. Magic Resist Cloak
  6. Ogre Tomahawk
  7. Spell (Retribution)

5. ARIAGRANDE (MATHILDA/ASSASSIN SUPPORT)

Build MLBB] Cara Main Hero Mathilda Mobile Legends - Esportsnesia

Build Mathilda ARIAGRANDE :

  1. Athena’s Shield
  2. Tough Boots
  3. Dominance Ice
  4. Dreadnaught Armor
  5. Vitality Crystal
  6. Spell (Flicker)

Baca Juga : Hasil Pertandingan LGM vs BTR MLBB Women’s Invitational Day 1 2022

Dapatkan update informasi terbaru seputar Mobile Legends dengan cara mengikuti channel Telegram @mlbb_arena.

Tinggalkan komentar