Prediksi Ajax vs FC Utrecht Eredivisie Liga Belanda 2022-2023

21 Mei 2023, akan tersaji laga lanjutan Eredivisie Liga Belanda 2022-2023 pekan 33 antara Ajax vs FC Utrecht. Laga akan berlangsung di markas Ajax (Stadion Amsterdam ArenA) yang akan dilaksanakan pada Pukul 19:00. Laga tersenbut sangat berarti bagi Ajax dikarnakan perbedaan Point dengan AZ Alkmaar yang berada di peringkat 4 hanya 2 Point saja. Dengan begitu Ajax akan bermain maksimal demi menjaga asa untuk menempati peringkat ke-3 atau bahkan merangsak ke posisi ke-2 Klasement menggeser PSV Eindhoven karena hanya selisih 5 Point saja.

FC Utrecht sendiri pada laga kali ini juga memiliki semangat juang yang lebih, karena hasil dari pertandingan kali ini ketika berhasil memnangkannya akan menggeser Sparta ke posisi 6 klasement Eredivisie Liga Belanda. Dengan begitu, laga kali ini antara Ajax vs FC Utrecht Eredivisie 2022-2023 pada 21 Mei 2023 pukul 19:00 akan berjalan sangat menarik dan sengit. Lalu siapa yang akan memenangkan laga kali ini, apakahsang tuan rumah Ajax atau sang tamu FC Utrecht? Ini dia Prediksi Ajax vs FC Utrecht Eredivisie Liga Belanda 2022-2023:

Susunan Pemain Ajax vs FC Utrecht

Berikut merupakan perkiraan susunan pemain dan formasi Ajax vs FC Utrecht laga lanjutan Eredivisie Liga Belanda 2022-2023 pekan 33.

AJAX (4-2-3-1): Geronimo Rulli (GK), Devyne Rensch, Jurrien Timber, Jorrel Hato, Owen Wijndal, Edesin Alvarez, Kenneth Tylor, Mohammed Kudus, Steven Bergwijn, Dusuan Tadic (C), Brian Brobbey.

FC Utrecht (4-2-3-1): Vasilis Barkas (GK), Mark van Maarel, Nick Viergeve (C), Mike vsn der Hoorn, Sean Klaiber, Can Mozdogan, Jens Toornstra, Bart Ramselaar, Sender van de Streek, Othman Boussaid, Anastasios Douvikas.

Statistik Ajax vs FC Utrecht

Dalam 5 pertandingan terakhir dari Ajax, hanya berhasil memenangi 2 pertandingan, 1 hasil imbang dan 2 kekalahan. tentu performa tersebut kurang bagus untuk Ajax semelum menjamu FC Utrecht di markas kebanggaan mereka (Stadion Amsterdam Arena).

Sedangkan disisi FC Utrecht, dalam 5 laga terakhir mereka memiliki performa yang sangat menjanjikan dengan berhasil memenangi 4 pertandingan dan hanya menelan 1 kekalahan. Dari 4 kemenangan yang dikantongi Utrecht, 2 diantaranya diperoleh dari aprtai Tandang (Away). Ini menjadi modal yang sangat bagus karena para pemain akan mendapatkan sedikit suntikan mental karena berhasil memnangi 2 laga tandang.

Berikut Staristik Ajax di 5 Laga terakhir:

TanggalLigaLaga
14 Mei 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
Groningen 2 vs 3 Ajax
7 Mei 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
Ajax 0 vs 0 AZ Alkmaar
30 April 2023KNVB BekerAjax 1 vs 1 PSV
23 Aapril 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
PSV 3 vs 0 Ajax
17 April 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
Ajax 3 vs 1 Emmen

Berikut Staristik FC Utrecht di 5 Laga terakhir:

TanggalLigaLaga
14 Mei 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
Utrecht 2 vs 0 Waalwijk
7 Mei 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
Cambuur 0 vs 3 Utrecht
23 April 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
Feyenoord 3 vs 0 Utrecht
16 April 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
Utrecht 1 vs Twente
8 April 2023Eredivisie
Liga Utama Belanda
Groningen 1 vs 2 Utrecht

H2H Head to Head Ajax vs FC Utrecht

Head to Head (H2H) dari Ajax vs FC Utrecht masih berjalan sangat menarik, dimana hasil dari 4 pertemuan kedua tim tersebut yaitu satu hasil Imbang, satu Kemenangan FC Utrecht dan 2 kemenangan Ajax.

TanggalLigaLaga
22 April 2021Eredivisie
Liga Utama Belanda
Ajax 1 vs 1 Utrcht
03 Oktober 2021Eredivisie
Liga Utama Belanda
Ajax 0 vs 1 Utrcht
16 Januari 2022Eredivisie
Liga Utama Belanda
Utrcht 0 vs 3 Ajax
28 Agustus 2022Eredivisie
Liga Utama Belanda
Utrcht 0 vs 2 Ajax

Prediksi Skor Ajax vs FC Utrecht

Prediksi dari pertandingan kali ini ketika dilhat dari Stasistik 5 pertandingan terakhir mereka, Utrecht lebih diunggulkan karena berhasil meraih 4 kemenangan dan 1 hasil imbang, sedangkan Ajax hanya memperoleh 1 kemenangan, menelan 2 kekalahan dan 1 hasil imbang.

Jika dilihat dari Head to Head (H2H) rekor pertemuan mereka, Ajax lebih di unggulkan karena berhasil memenangi 2 pertandingan, 1 Imbang dan 1 kemenangan saja untuk FC Utrecht.

Jadi Predisi Skor Ajax vs FC Utrecht lanjutan Eredivisie Liga Belanda 2022-2023 pekan 33 ialah kemenangan untuk Tuan Rumah Ajax karena lebih di unggulkan dari sisi H2H kedua club dan Ajax diunggulkan karena bermain kandang dengan kedatangan suntikan Sporter di Stadion kebanggaan merekaAmsterdam Arena. Skornya ialah Ajax 2 vs 1 FC Utrecht.

Tinggalkan komentar